Contoh Soal UAS, PAS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 1, Beserta Jawabannya

- Jumat, 9 Desember 2022 | 11:13 WIB
Contoh Soal UAS, PAS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 1, Beserta Jawabannya
Contoh Soal UAS, PAS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 1, Beserta Jawabannya

Fokus Jepara - Berikut contoh soal Ujian Akhir Semester (UAS) atau Penilaian Akhir Semester (PAS) Bahasa Indonesia kelas 5 Semester 1 lengkap beserta kunci jawabannya.

Contoh soal UAS, PAS Bahasa Indonesia kelas 5 Semester 1 terdiri dari 15 soal pilihan ganda.

Dirangkum Fokus Jepara dari berbagai sumber, kumpulan contoh soal UAS, PAS Bahasa Indonesia kelas 5 Semester 1 ditujukan kepada orang tua atau wali untuk memandu proses belajar anak.

Contoh soal dan kunci jawaban UAS Bahasa Indonesia kelas 5 semester 1

1. Penulisan tempat dan tanggal undangan yang benar adalah ...

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 5 Kelas 3 SD Halaman 51,Tuliskan Informasi Cuaca yang Kamu Peroleh dari Bacaan

a. Surabaya. 1 November 2016

b. Surabaya, 1 November 2016

c. Surabaya; 1 November 2016

d. Surabaya: 1 November 2016

Jawaban: b

2. Jawaban: Pengumuman ditujukan kepada seluruh seluruh anggota karang taruna "Tunas Bangsa".

Pertanyaan yang tepat diajukan untuk jawaban di atas adalah ...

a Mengapa pengumuman dibuat?

Halaman:

Editor: Dimas Rizqi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Terpopuler

X